Babinsa Kel. Tambaksari Pemantauan Vaksinasi

    Babinsa Kel. Tambaksari Pemantauan Vaksinasi

    SURABAYA - Babinsa Kelurahan Tambaksari Koramil 0831/02 Tambaksari bersama Staf bangtieb Kelurahan Tambaksari  melaksanakan kegiatan pemantauan dan monitoringVaksinasi Covid-19 Dosis 1, 2, Booster jenis vaksin Pfizer dengan usia18 tahun keatas dan Usia anak 12 Tahun serta Imunisasi bayi dan balita usia 0-59 bulan dengan jenis vaksin Measles Rubella, Difteri, Polio, dan IPV oleh Puskesmas Rangkah bertempat di Balai RW. 04 Kel.Tambaksari Kec.Tambaksari.

    Jumlah tervaksin 53 orang D1 Pfizer 1 orang, D2 Pfizer 6 orang dan D3 Pfizer 46 orang. Sabtu (13/08/22)

    Kegiatan pemantauan dan monitoring guna menjaga ketertiban dan keamanan selama kegiatan vaksin belangsung, " ungkap Babinsa Serda Kholili. 

    Lanjutnya, " Himbauan tetap diberikan kepada warga agar selama kegiatan vaksin tetap menerapkan prokes Covid - 19, " tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Dandim Senam Sehat Bersama Anggota Jajaranya.

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Kel. Simokerto Komsos dan Monitoring...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Tim Pengembangan Usaha Perhutani Probolinggo Tak Pernah Lelah Berusaha Mendatangkan Investor untuk Wisata
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Menyemarakkan Hari Santri, Danramil Krembangan Hadiri Upacara dan Kirab Resolusi Jihad
    Perhatian untuk Warga Difabel, Babinsa Sidotopo Salurkan Bantuan Bersama Baznas

    Ikuti Kami